Anak Singkong
Anak singkong
itulah yang terucap dari mulut harimau emas
yang mencaci diri dalam kerendahan
yang dianggap sebagai sampah pemenuh tong busuk
Tapi...
kini dia merubah diri menjadi anak emas
sadarkah engkau harimau emas
kata-kata pisaumu kini menjadi senjataku
kini ku tak tergeletak lagi dalam kotoran
kini ku berdiri dalam gubuk emas yang mewah
lebih mewah dari wibawamu harimau
Neng Rina Wiganda
itulah yang terucap dari mulut harimau emas
yang mencaci diri dalam kerendahan
yang dianggap sebagai sampah pemenuh tong busuk
Tapi...
kini dia merubah diri menjadi anak emas
sadarkah engkau harimau emas
kata-kata pisaumu kini menjadi senjataku
kini ku tak tergeletak lagi dalam kotoran
kini ku berdiri dalam gubuk emas yang mewah
lebih mewah dari wibawamu harimau
Neng Rina Wiganda
0 komentar: