Tak Bisa Memiliki
Cemburu yang terus melanda
Rasa sakit yang terus menguji
Rasa amarah yang begitu mengguncang
Kesabaran yang meredakan rasa emosi
Hanya bisa memandangnya
Walau jarak yang memisahkan
Dn cinta yang begitu besar kepadanya
Tetapi tak bisa memilikinya
Rinawati
Rasa sakit yang terus menguji
Rasa amarah yang begitu mengguncang
Kesabaran yang meredakan rasa emosi
Hanya bisa memandangnya
Walau jarak yang memisahkan
Dn cinta yang begitu besar kepadanya
Tetapi tak bisa memilikinya
Rinawati
0 komentar: